Resep Otak-Otak Tenggiri Khas Palembang yang Kenyal dan Gurih, Dijamin Nagih!

Resep Otak-Otak Tenggiri Khas Palembang yang Kenyal dan Gurih.--
• 200 gram gula pasir
• 4 sdm cuka putih
• 20 gram garam
BACA JUGA:Resep Puding Melon: Menu Buka Puasa Kreatif yang Ramah Kantong dan Mudah Dibuat di Rumah
Cara membuat:
• Campurkan ikan giling, santan, air dingin (sekitar 100 ml), gula, garam, lada putih, bawang putih halus, putih telur, dan daun bawang
• Aduk hingga merata, lalu campurkan tepung sagu secara bertahap
• Setelah semua tercampur rata, bungkus dengan daun pisang yang telah dipotong.
BACA JUGA:Sajian Segar Berbuka Puasa: Aneka Resep Olahan Belewah yang Menggugah Selera
BACA JUGA:Resep Kue Gandus Khas Palembang: Lezatnya Sensasi Gurih dan Lembut saat Disantap!
Cara membuat cuko:
• Haluskan bawang putih dan bawang putih.
• Dalam panci, masak air, gula batok, dan asam jawa hingga mendidih
• Campur dengan bawang putih dan cabai rawit halus, masak kembali
Sumber: