Alasan Gagal Lolos Seleksi CPNS: Temukan Penyebabnya dan Ikuti Tips Ampuh Sukses Menjadi ASN 2024
Tips Ampuh Sukses CPNS 2024--
OKINEWS. CO - Proses seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) seringkali mengecewakan, dengan banyak peserta yang gagal lolos.
Pada konfrensi pers pada 5 Januari 2024 presiden Jokowi resmi mengatakan akan ada rekrutmen CPNS dan PPPK tahun 2024.
Akan ada sebanyak 690.822 orang dari formasi 2,3 juta itu diperuntukkan bagi fresh graduate.
Walaupun alokasi rekrutmen CPNS dan PPPK semua lowongan yang disediakan pemerintah memiliki jumlah yang begitu besar.
BACA JUGA:Siap-siap! Peluang Karier Cerah Bagi Fresh Graduate di Rekrutmen CPNS dan PPPK 2024
Seleksi CPNS kerap menjadi tantangan berat, karena banyak juga pesaing yang mendaftar.
Tapi tenang, jangan putus asa, temukan penyebabnya, dan pelajari tips-tips khusus agar anda bisa meraih sukses menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN) pada tahun 2024.
Simak alasan umumnya dan temukan tips agar anda bisa sukses menjadi ASN pada tahun 2024.
BACA JUGA:Wajib Dicoba Nih! 5 Makanan Bikin Umur Panjang, Ada yang Disebut 7 Dalam Al Quran
Tapi penting untuk anda pahami juga bahwa, gagal dalam seleksi CPNS bukan akhir dari segalanya.
Untuk itu kami telah merangkum, alasan di balik kegagalan tersebut dan ikuti tips yang dapat membantu anda mencapai impian menjadi ASN pada tahun 2024.
Berikut ini merupakan beberapa penyebab gagal dalam seleksi CPNS dan PPPK yang umum antara lain:
- Kualifikasi pendidikan atau ijazah tidak sesuai dengan formasi yang dipilih.
Sumber: