Wajib Dicoba Nih! 5 Makanan Bikin Umur Panjang, Ada yang Disebut 7 Dalam Al Quran

Wajib Dicoba Nih! 5 Makanan Bikin Umur Panjang, Ada yang Disebut 7 Dalam Al Quran

Makanan yang mengandung banyak fitokimia dan flavonoid atau senyawa yang bersifat antioksidan, anti inflamasi dan anti karsinogenik menjadi rahasia umur panjang.--

SUMEKS.CO - Tanpa kita sadari ada makanan yang tersedia melimpah di sekitar kita menjadi salah satu rahasia bikin umur panjang

Bahkan, ada pula makanan yang bikin umur panjang ini disebutkan dalam kitab suci Al Quran, sehingga selain diperkuat dari hasil penelitian juga dari kajian Islam. 

Perlu diingat, penuaan itu tidak hanya disebabkan faktor genetik, melainkan juga disebabkan oleh pola makan, yang menyebabkan seseorang tidak berumur panjang. 

Rahasia umur panjang pun sudah diperkuat dengan hasil penelitian, bila mengkonsumsi makanan olahan mengandung gula, lemak dan natrium tidak sehat, dapat menyebabkan masalah kesehatan. 

BACA JUGA:Stop Konsumsi Gula! 10 Manfaat Kesehatan yang Menakjubkan dengan Berhenti Mengkonsumsi Olahan Manis

Justru makanan yang mengandung banyak fitokimia dan flavonoid atau senyawa yang bersifat antioksidan, anti inflamasi dan anti karsinogenik menjadi rahasia umur panjang. 

Sebenarnya untuk mendapatkan makanan mengandung senyawa-senyawa tersebut, sangat mudah, karena banyak tersedia disekitar kita. 

Berikut jenis makanan yang bikin umur panjang dan sudah pasti menyehatkan itu:

1. Minyak Zaitun

Mereka yang mengonsumsi lebih dari setengah sendok makan minyak zaitun per hari mengalami risiko kematian yang 19 persen lebih rendah.

BACA JUGA:Obat Alami Ampuh! 20 Manfaat Jagung untuk Kesehatan yang Jarang Orang Tau

Ini dibuktikan berdasarkan studi loh! Bahkan mereka yang mengonsumsi minyak zaitun memiliki risiko 29 persen lebih rendah untuk meninggal akibat penyakit neurodegeneratif, 19 persen lebih rendah menderita penyakit jantung, dan 17 persen lebih rendah meninggal akibat kanker.

Menariknya, zaitun disebutkan tujuh kali dalam Al-Qur'an. Hal ini menunjukkan betapa penting buah tersebut dalam sejarah perkembangan Islam.

Dalam Surat Al Mu'minun ayat 20, Al-Quran memberitahu tentang buah-buahan yang harus dimakan, dan berbicara tentang pohon zaitun yang tumbuh di Gunung Sinai yang menyediakan minyak dan bumbu untuk dimakan.

Sumber: