Resep Kreasi Opor Ayam Mantap: Ide Hidangan Kumpul Keuarga Keluarga Saat Lebaran,Teman Makan Ketupat!

Selasa 09-04-2024,08:00 WIB
Reporter : Fitri Handayani
Editor : Fitri Handayani

• Santan instan - 65 ml Bumbu Halus:

• Bawang putih - 5 siung

• Bawang merah - 8 siung

• Kemiri sangrai - 3 butir

• Lada - 1/2 sdt

• Ketumbar - 1 sdt

BACA JUGA:Resep Kue Kering Emping Melinjo: Cita Rasa Unik untuk Camilan Lebaran!

BACA JUGA:Resep Kue Sarang Semut: Sajian Manis Lebaran yang Lembut dan Legit!

Langkah-langkah:

1. Haluskan semua bahan bumbu halus bersama dengan minyak menggunakan blender.

2. Tumis bumbu yang telah dihaluskan hingga harum. Masukkan daun salam, lengkuas, daun jeruk, serai, dan potongan ayam.

3. Masak hingga ayam matang dan empuk. Tambahkan garam, merica, dan gula sesuai selera.

BACA JUGA:Ide Toples Lebaran Kreatif: Resep Kue Semprong, Bikin Nagih di Setiap Gigitannya!

BACA JUGA:Resep Maksuba 15 Lapis: Sajian Kue Lebaran Khas Palembang, Manis dan Lembutnya Bikin Nagih!

4. Setelah santan kental masuk, aduk terus dengan api kecil agar santan tidak pecah.

5. Sajikan opor ayam putih dengan taburan bawang goreng.

Kategori :

Terpopuler