10 Tips Cara Membuat Kamar Menjadi Lebih Nyaman, Jadi Makin Betah Rebahan!

10 Tips Cara Membuat Kamar Menjadi Lebih Nyaman, Jadi Makin Betah Rebahan!

Tips membuat kamar tidur yang nyaman untuk rebahan, menetukan tema kamar, cat dinding serta dekorasi kamar menjadi hal yang terpenting.-Foto : Pixabay @MnmDesign -

OKINEWS.CO - Kamar adalah ruangan pribadi yang sering digunakan sebagai tempat beristirahat dan bersantai setelah lelah beraktivitas diluar, bisa dibilang kamar tidur adalah zona ternyamannya seseorang. 

Suasana kamar dapat mempengaruhi kualitas mood seseorang. Kamar yang nyaman dan memanjakan mata dapat membuat tubuh menjadi lebih rileks dan tenang. 

Kamar tidur yang nyaman tidak bergantung pada luasnya ruangan. Dengan dekorasi, tata letak yang pas, serta pencahayaan yang baik dapat membuat kamar terasa nyaman. 

Mengutip dari berbagai sumber, berikut beberapa tips yang dapat dilakukan untuk membuat kamar menjadi lebih nyaman.

BACA JUGA:Menyegarkan! Ini 10 Bahaya Minum Es Teh Terlalu Sering, Simak Selengkapnya di Sini!

1. Menentukan Tema Kamar

Tema kamar tidur adalah cerminan kepribadian seseorang. Memiliki kamar yang sesuai dengan gaya kepribadian akan menjadi kenyamanan tersendiri saat berada di dalam ruangan. 

Dengan menentukan tema kamar maka akan lebih mudah untuk menentukan jenis perabotan hingga model serta warna cat dinding yang akan digunakan. 

2. Memilih Cat Dinding yang Netral 

Setelah menentukan tema kamar, pemilihan warna cat dinding turut mempengaruhi suasana kamar secara keseluruhan. Karena itu pemilihan warna cat penting untuk dipertimbangkan. 

Sebaiknya pilihlah warna cat yang netral seperti putih, biru, pink muda, cream, dan abu-abu. 

BACA JUGA:Rekomendasi DRAMA KOREA yang Wajib Ditonton Minimal Sekali Seumur Hidup, Nomor 8 Paling Populer

3. Dekorasi Kamar 

Memilih tema sudah, cat dinding juga sudah, tips selanjutnya adalah dekorasi kamar. Kreasikan imajinasimu dengan mendekor kamar sesuai gaya yang diinginkan.

Sumber: