Asus Zenfone 11 Ultra: Ponsel Hebat dengan Baterai Besar, Siap Menghadirkan Pengalaman Gaming Tanpa Batas!

Asus Zenfone 11 Ultra: Ponsel Hebat dengan Baterai Besar, Siap Menghadirkan Pengalaman Gaming Tanpa Batas!

Asus Zenfone 11 Ultra resmi meluncur di Indonesia. Hp Android ini tampil bagi pengguna yang menginginkan smartphone canggih dan stylish--

Bagi pengguna yang suka fotografi, HP Asus ini sudah dilengkapi dengan kamera utama 50 MP didukung oleh fitur-fitur, seperti 6-Axis Hybrid Gimbal Stabilizer 3.0, stabilisasi video Super HyperSteady, dan perekaman suara OZO Audio-powered 3D surround.

Selain itu juga desain dari hp ini pun juga menjadi daya tarik sendiri. Asus Zenfone 11 Ultra memiliki desain yang menggoda mata dengan bodi yang ramping dan finishing premium.

BACA JUGA:Tablet Huawei MatePad SE 11: Spek Naik Kelas dan Didukung Stylus, Bahkan Punya HarmonyOS 2.0 Ini Harganya!

BACA JUGA:Tablet Huawei MatePad SE 11: Spek Naik Kelas dan Didukung Stylus, Bahkan Punya HarmonyOS 2.0 Ini Harganya!

Zenfone 11 Ultra memiliki panjang sekitar 16 cm, lebih besar daripada seri sebelumnya (Zenfone 10) yang hanya memiliki panjang sekitar 14 cm.

Meski lebih besar, ketebalannya hanya 0,89 cm, sehingga tetap ergonomis.

Bodi belakang Zenfone 11 Ultra menggunakan lapisan kaca dengan frame dari alumunium. Lapisan ini tidak mudah kotor dan mudah dibersihkan.

Keunggulan lainnya ialah hp ini juga telah memberi sentuhan premium dengan body belakangnya kental dengan sentuhan premium dan memiliki aura mirip dengan ASUS ROG Phone 8.

BACA JUGA:Tablet Huawei MatePad SE 11: Spek Naik Kelas dan Didukung Stylus, Bahkan Punya HarmonyOS 2.0 Ini Harganya!

BACA JUGA:Realme 12: Pilihan Utama Bagi Pengguna yang Menginginkan Performa Kamera Super untuk Kegiatan sehari-hari

Meski lebih besar, ketebalannya lebih tipis dan tetap nyaman digunakan. Menariknya juga ialah perakat ini juga telah erkonfirmasi memiliki Rating IP68 memberikan perlindungan ekstra terhadap air dan debu.

Untuk urusan fotografinya, khusunya kamera selfie, hp Zenfone 11 Ultra tampil dengan kamera depan 32 MP yang menawarkan peningkatan performa cahaya rendah dan sudut lebih lebar.

Selain itu juga tak lengkap rasanya bila sebuah smartphone tidak menyertakan fitur AI di dalamnya.

Asus Zenfone 11 Ultra juga memiliki sejumlah fitur AI canggih. Asus mengatakan, hp Zenfone barunya ini sudah menggunakan fitur AI seperti AI Noise Cancellation, AI Call Translator, AI Wallpaper, dan AI Transcript.

BACA JUGA:Review Poco M6: Layar 90 Hz dan Kamera 108 MP, Harga Cuma Rp2 Jutaan!

Sumber: