Qualcomm Snapdragon 8s Gen 3: Chipset Terbaru dengan AI Generatif Paling Kencang

Qualcomm Snapdragon 8s Gen 3: Chipset Terbaru dengan AI Generatif Paling Kencang

Qualcomm Snapdragon 8s Gen 3, Chipset Terbaru dengan AI Generatif Paling Kencang.--

OKINEWS.CO – Baru-baru ini Qualcomm kembali merilis chipset terbaru, yaitu chipset Snapdragon 8s Gen 3 yang diklaim sebagai chipset terjangkau dengan fitur premium. 

Chipset Snapdragon 8s Gen 3 diklaim membawa banyak upgrade dari segala sisi, mulai dari fiturnya yang premium dan teknologi AI Generatif

Diketahui Qualcomm memposisikan Snapdragon 8s Gen 3 sebagai adik dari Snapdragon 8 Gen 3 dengan fitur unggul dan harga terjangkau. 

Lengkap dengan dukungan AI generatif, gaming mobile, konektivitas upgrade, dan masih banyak lagi yang dibawa oleh chipset Snapdragon 8s Gen 3. 

BACA JUGA:Update Harga Samsung Galaxy S22 Ultra per Maret 2024, Performa Chipset Kelas Flagship dan Desain Premium!

BACA JUGA:Xiaomi Civi 4 Pro Gandeng Chipset Anyar Snapdragon 8s Gen 3, Bakal Masuk Indonesia?

Menarik untuk dibahas lebih detail, inilah sederet keunggulan yang akan dibawa oleh chipset Snapdragon 8s Gen 3. 

Keunggulan Chipset Snapdragon 8s Gen 3

1. Performa Unggul

Dengan arsitektur 4nm, chipset ini menawarkan performa yang tangguh dengan ditenagai oleh Cortex-X4 kecepatan 3.0 GHz sebagai inti utama, serta empat inti Cortex-720 dan tiga inti Cortex-A520 untuk efisiensi.

BACA JUGA:ASUS ROG Zephyrus G14 2024: Solusi Laptop Gaming Profesional! Begini Spesifikasi Bikin Ngilernya

BACA JUGA:Harga OPPO Reno 6 5G Turun Drastis per Maret 2024, Desain Minimalis dan Elegan dengan Layar Super AMOLED

2. Kemampuan Teknologi AI

Sumber: