Nasi Dingin vs Nasi Panas, Mana yang Lebih Baik untuk Diet? Simak di Sini!

Rabu 27-12-2023,16:11 WIB
Reporter : Rani Angraini
Editor : Rani Angraini

Selain itu kalori nasi dingin juga berkurang sebanyak 50 hingga 60 persen, itulah sebabnya nasi dingin lebih dianjurkan untuk dikonsumsi bagi kamu yang sedang menjalani program diet. 

Manfaat Pati Resisten 

Pati resisten dapat membantu menyeimbangkan penyerapan karbohidrat untuk menyeimbangkan gula darah. 

Bahkan para ahli mengungkapkan jika pati resisten dari karbohidratjuga memiliki beberapa manfaat lain seperti: 

BACA JUGA:Mana yang Lebih Sehat? Minum Air Hangat atau Air Dingin? Simak Penjelasannya di Sini!

• Mengatur napsu makan agar tetap kenyang lebih lama setelah makan

• Mencegah penurunan energi

• Membantu menurunkan berat badan

5 Manfaat Nasi Dingin untuk Diet 

1. Mengontrol Gula Darah 

Nasi dingin tinggi akan kandungan pati resisten dibanding nasi yang baru saja matang dan masih panas.

BACA JUGA:Rahasia Sebuhkan Kolestrol Tinggi, Lengkap dengan Penyebab dan Cara yang Perlu Diketahui

Berkat kandungan tersebut konsumsi nasi dingin sangat berguna untuk mengontrol gula darah khususnya untuk orang dengan riwayat penyakit diabetes. 

2. Kenyang Lebih Awet 

Nasi dingin juga kaya akan pati resisten yang dapat membantu kenyang lebih lama dan awet. 

Selain itu mengonsumi nasi dingin juga baik untu penderita diabetes agar dapat mengontrol napsu makan, sehingga tidak makan berlebihan. 

Kategori :

Terpopuler