Kapan Waktu yang Tepat untuk Mengganti Oli? Pengendara Wajib Tau!

Kapan Waktu yang Tepat untuk Mengganti Oli? Pengendara Wajib Tau!

Jarak Waktu yang Tepat untuk Mengganti Oli--

Usahakan untuk segera mengganti oli motor, jika tidak maka oli sudah tidak layak dipakai dan akan merusak komponen lainnya. 

BACA JUGA:Jaga Motor Listrik Tetap Awet! Berikut 10 Tips Gampang Merawat Motor Listrik yang Jarang Diketahui

Baik itu motor atau mobil penting untuk mengganti oli dengan jangka waktu yang tepat sasaran agar performa kendaraan lebih baik dari sebelumnya. 

Fungsi Oli Pada Kendaraan

Oli merupakan hal yang penting bagi kendaraan, oli memiliki beberapa fungsi utama yang sangat khusus untuk menjaga kesehatan mesin kendaraan.

1. Pelumas

Oli berfungsi melumasi berbagai komponen dalam mesin dan mengurangi gesekan antar bagian yang bergerak. 

BACA JUGA:12 Merek Mobil Terbaru yang Diprediksi Akan Masuk ke Indonesia di Tahun 2024

Hal ini membantu menghindari keausan dan kerusakan akibat gesekan yang berlebihan.

Dengan adanya pelumas pada komponen mesin maka berkendara akan lebih nyaman dan aman tanpa adanya gesekan. 

2. Pembersih

Oli berfungsi mengangkut kotoran, endapan, dan partikel ke dalam filter oli untuk membantu menjaga kebersihan dan kesehatan mesin kendaraan. 

BACA JUGA:Toyota Rush 2024: Bocoran Harga Lengkap dengan Spesifikasi Keunggulan yang Gagah dan Sentuhan Hybrid Memukau

Jika tidak diganti secara rutin maka pembersih tidak akan berfungsi dengan baik sehingga kebersihan dan kesehatan mesin tidak terjaga kualitasnya. 

3. Penghilang Panas

Sumber: