Kuliner Thailand Langsung ke Piring Anda! Yuk Intip Resep Viral yang Wajib Dicoba di Rumah

Kuliner Thailand Langsung ke Piring Anda! Yuk Intip Resep Viral yang Wajib Dicoba di Rumah

Temukan ekspresi cinta pada kuliner Thailand melalui resep mi instan viral di dapur rumah anda menjadi sajian istimewa di meja makan --

13. 1 sendok makan minyak sayur untuk menumis

14. 1 sendok makan air jeruk nipis

15. Garam dan gula secukupnya

16. Daun ketumbar dan seledri untuk taburan

Alat-alat yang digunakan

1.Wadah untuk merebus air

2.sepatula

3.mangkuk saji

4.pisau dan alat pemotong saur

5.peralatan makan (sendok, garpu, piring)

Setelah semua bahan disiapkan, kita lanjutkan ke tahap cara pembutan olahan viral ini.

BACA JUGA:Masih Ditemukan Mie Basah Formalin, Pengawas Makanan Edukasi Warga Ogan Ilir soal Makanan Berbahaya

Pastikan bahwa peralatan dapur yang digunakan selalu dalam keadaan bersih dan terjaga kebersihannya agar hasil masakan tetap terjaga kualitasnya.

1.Langkah pertama dalam proses memasak adalah merebus 500 ml air hingga mendidih dalam sebuah panci.

2. Selanjutnya, tumis pasta tomyum, serai, daun jeruk, dan saus tomat dengan menggunakan minyak sayur hingga aroma harum tercium.

Sumber: