Rekomendasi HP Gaming POCO Terbaik Per Februari 2024, Spek Gahar Harga Terjangkau, Dijamin Ngebut Banget!
![Rekomendasi HP Gaming POCO Terbaik Per Februari 2024, Spek Gahar Harga Terjangkau, Dijamin Ngebut Banget!](https://okinews.disway.id/upload/cf27352dcabb50394dbe449305ddd684.jpg)
Rekomendasi HP Gaming POCO Terbaik Per Februari 2024, Spek Gahar Harga Terjangkau--
Layarnya mendukung kecepatan refresh rate 120 Hz dengan kecerahan hingga 900nits.
BACA JUGA:Vivo iQOO 12: Spesifikasi Unggul dengan Performa Super Cepat dan Fitur Canggih!
8. POCO M5
Cuma 2 jutaan POCO M5 cocok buat kamu yang sedang mencari hp gaming spek mumpuni dengan harga terjangkau.
Ditenagai chipset MediaTek Helio G99, hp ini cocok untuk gaming terbaik karena performanya cukup tangguh untuk kelas mid-entry.
Chipset tersebut disokong dengan RAM 4GB dan 6GB, dengan kapasitas penyimpanan internal 64 GB dan 128 GB dan baterai 5.000 mAh dengan fast charging 18W.
BACA JUGA:Realme GT 5 Pro, Spesifikasi Gahar Kamera Apik Desain Eksklusif! Yakin Tak Tertarik?
9. POCO M5s
HP gaming POCO terbaik 2 jutaan ini ditenagai chipset MediaTek Helio G95 yang dipadukan dengan RAM 6 GB dan 4 GB, serta penyimpanan internal 64 GB dan 128 GB.
Dengan baterai berkapasitas 5.000 mAh dan fast charging 33W, HP gaming 2 jutaan dari POCO ini diusung layar AMOLED ukuran 6,43 inch, dengan resolusi FULL HD+ dengan perlindungan layar Corning Gorilla Glass 3.
10. POCO C40
Rekomendasi hp gaming POCO terbaik terakhir ada POCO C40 yang dijual dengan harga 1 jutaan.
Cukup worth it, POCO C40 ditenagai chipset JLQ JR510 (11nm), CPU Cortex-A55 dengan kecepatan hingga 2.0GHz dan GPU Mali-G52.
Chip tersebut dipadukan dengan RAM 3GB dan 4 GB dan penyimpanan internal 32 GB serta 64 GB.
BACA JUGA:Tampil Lebih Gahar Google Pixel 9 Dibekali Chipset Tensor G4, Siap Menantang Dominasi iPhone!
Sumber: