Kamu Sandwich Generation? Yuk Cobain Tips Ini Agar Bisa Nabung untuk Masa Depan

Rabu 10-01-2024,16:30 WIB
Reporter : Rani Angraini
Editor : Rani Angraini

Asuransi kesehatan sangat dibutuhkan untuk melindungi anggota keluarga dengan proteksi ganda. 

BACA JUGA:PIP 2024 Kapan Cair? Cek Jadwal Pencairan PIP Tahap 1 di Sini, Awas Jangan Sampai Ketinggalan!

Dengan memiliki asuransi kesehatan, maka kamu beserta keluarga akan mendapatkan proteksi kesehatan tanpa harus mengeluarkan biaya lebih.

8. Minimalisir Pengeluaran yang Tidak Perlu

Penting untuk meminimalisir pengeluaran yang tidak perlu agar bia menyisihkan sedikit uang untuk menabung. 

Sebaiknya kurangi gaya hidup mewah untuk mengobservasi pengeluaran yang tidak diperlukan. 

Memang bagi sandwich generation menabung adalah hal yang sangat dulit, tetapi jika tidak dipaksa .

Jadi itulah beberapa tips untuk sandwich generation agar bisa menabung untuk menata masa depan.

BACA JUGA:Pemerintah Secara Resmi Menetapkan Tarif Pajak Rokok Elektrik Mulai Januari 2024! Segini Besaran TarifNya

Menyisihkan uang untuk ditabung memang merupakan hal yang sulit bagi kamu yang generasi sandwich.

Memang niat membantu meringankan beban orang tua dan saudara sangatlah mulia, tetapi kamu juga wajib memikirkan masa depan dengan cara menabung dan mengelola keuanganmu untuk hidup yang lebih baik.(*)

Kategori :