Mau Daftar KIP Kuliah 2024 tapi Belum Terdaftar DTKS? Temukan Solusi Alternatif di Sini

Minggu 24-12-2023,12:36 WIB
Reporter : Fitri Handayani
Editor : Fitri Handayani

9. Nilai raport terakhir

10. Sertifikat berbagai prestasi yang bisa mendukung (jika ada)

BACA JUGA:Masih Binggung Perbedaan SNBP dan SNBT, Simak Penjelasanya Disini

Dokumen - dokumen ini menjadi bukti atas keterbatasan ekonomi yang dihadapi oleh calon mahasiswa penerima program KIP.

Dan sebagai bukti dasar untuk memenuhi syarat mendapatkan bantuan KIP kuliah dari pemerintah pada tahun 2024.

Namun, penting untuk dicatat bahwa pendaftaran akun KIP Kuliah tidak menjamin status sebagai penerima KIP Kuliah 2024. 

Perlu untuk kamu ketahui juga KIP kuliah hanya terdapat pada pergruan tinggi (PTS/PTN) dibawah naungan Kemendikbudristek dan Kemenag.

BACA JUGA:List Prodi Favorit dan Daya Tampung UNSRI Jalur SNBP 2024, Cek Disini Apakah ada Jurusan Incaran Kamu

Dan untuk calon mahasiswa yang dinyatakan lolos mendapatkan atau menjadi penerima KIP kuliah bisa melakukan pembelajaran kuliah secara gratis sampai lulus dari pemerintah.

Namun KIP kuliah hanya terdapat pada perguruan tinggi (PTS/PTN) dibawah naungan Kemendikbudristek dan Kemenag saja.

Jadi program bantuan KIP tidak berlaku di Politekes Kementrian kesehatan atau perguruan tinggi kedinasan (STAN, STIN, STIS dan lain-lain).*

Kategori :