Mau Daftar KIP Kuliah 2024 tapi Belum Terdaftar DTKS? Temukan Solusi Alternatif di Sini

Minggu 24-12-2023,12:36 WIB
Reporter : Fitri Handayani
Editor : Fitri Handayani

Dan kode akses yang akan di kirim melalui alamat email yang sebelumnya sudah didaftarkan.

4. Setelah mendapatkan nomor pendaftran dan kode akses, kemudian gunakan untuk masuk dan login mendaftar KIP kuliah.

BACA JUGA:List Jurusan Favorit UNSRI SNBP 2024, Cek di Sini dan Temukan Jurusan Incaranmu!

5. Kemudiaan calon peserta memilih dan menyelesaikan proses pendaftaran sesua dengan jalur seleksi yang dipilih.

6. Sebelum memilih proses pendaftaran, calon mahasiswa harus memilih jalur masuk perguruan tinggi terdahulu.

Diperlukannya beberapa dokumen ini untuk memastikan kelancaran dalam proses penerimaan KIP kuliah 2024 nantinya.

Dokumen-dokumen yang dibutuhkan untuk mendapatkan KIP kuliah 2024, antara lain:

BACA JUGA:Kesalahan Penempatan Jurusan SNBP 2024 Bisa Berujung Gagal, Simak Cara Menganalisis yang Tepat

1. Foto pribadi terbaru

2. Foto lengkap keluarga

3. Foto rumah tampak tengah

4. Surat keterangan tidak mampu yang terdata DTKS

5. Surat penghasilan orang tua

6. Struk pembayaran listrik

7. Kartu KIP/ PKH (jika ada)

8. SPPT pembayaran pajak

Kategori :