Di sektor daya tahan, smartphone ini dibekali baterai berkapasitas 5000 mAh dengan pengisian cepat 120 Watt.
BACA JUGA:Spesifikasi Infinix Note 11: Performa Tinggi dan Fitur Canggih, Harga Cuma Rp2 Jutaan!
BACA JUGA:Harga Terbaru Redmi 9C di Agustus 2024, HP Kelas Entry-Level dengan Chipset Helio G35
Memastikan pengguna untuk tetap terhubung sepanjang hari dengan waktu pengisian yang singkat, hanya dalam 21 menit.
Xiaomi 12T 5G menjalankan sistem operasi Android 12 dan antarmuka MIUI 13 memberikan pengalaman pengguna yang intuitif dan lancar.
Selain itu, terdapat berbagai fitur lainnya, seperti NFC, IR blaster, speaker ganda dengan Dolby Atmos, WiFi 6, Bluetooth 5.3, dan konektivitas 5G.
BACA JUGA:Oppo Reno7 Pro 5G, Pilihan Tepat di Kelas Menengah dengan Chipset Dimensity 1200 Max
BACA JUGA:Ponsel Pertama dengan Snapdragon 8 Gen 3: iQOO 12 Debut di Indonesia
Harga Xiaomi 12T 5G
Smartphone ini tersedia dalam tiga pilihan warna, yaitu Hitam, Biru, dan Silver.
Saat ini, di bulan Agustus 2024, Xiaomi 12T 5G hadir dengan harga yang sangat menggiurkan, yakni dibanderol Rp5.083.000 untuk varian 8/256 GB.
Bagi yang tertarik, smartphone ini dapat dibeli secara online di platform seperti Tokopedia atau marketplace lainnya.
BACA JUGA:Oppo A78 4G: HP Mid-Range dengan Kamera 50 MP dan Baterai 5000 mAh, Cek Harga di Juli 2024
BACA JUGA:Poco C61: Smartphone dengan Beragam Fitur Canggih dan Desain yang Elegan, Harga Cuma Rp1 Jutaan!
Xiaomi 12T 5G adalah pilihan yang tepat bagi mereka yang menginginkan smartphone yang dapat diandalkan di tahun 2024 ini.