Lolos UTBK 2024! Inilah Cara Belajar yang Efektif untuk Lebih Dekat Masuk PTN Favorit

Lolos UTBK 2024! Inilah Cara Belajar yang Efektif untuk Lebih Dekat Masuk PTN Favorit

Stop belajar dengan keras untuk SNBT 2024! Kamu Cuma butuh cara belajar smart ini untuk dapat lulus UTBK SNBT 2024--

OKINEWS. CO - Stop belajar dengan keras untuk SNBT 2024! Kamu Cuma butuh cara belajar smart ini untuk dapat lulus UTBK SNBT 2024.

Sudah belajar soal UTBK terus-terusan tiap hari sampe malam, tapi gak ada satu soalpun yang nyangkut!

Daripada kamu belajar terus-terusan tapi gak ada satu soal untuk SNBT UTBK  yang masuk ke otak, lebih baik kamu belajar dengan cara yang lebih efektif.

Perlu juga untuk kamu menyususn strategi yang tepat untuk memastikan masuk PTN favorit 2024.

BACA JUGA:Rahasia Dapatkan Skor Tinggi UTBK SNBT 2024, Simak Tips Ampuh Langsung Lolos PTN Impian

Berikut ini merupakan cara belajar yang efektif dan cocok untuk kamu terapkan agar lolos UTBK SNBT 2024.

Penasaran bagaimana cara belajar santai tapi efektif untuk kamu bisa lolos masuk PTN impian kamu? Simak cara belajar berikut ini:

1. Pilih jam belajar yang efektif

Menurut beberapa pakar strudi mengatakan jam yang baik untuk belajar ialah ketika kondisi otak dan tubuh lebih baik.

Biasanya tubuh dan system otak yang baik untuk belajar ada pada jam 4 sore sampai jam 8 malam dan jam 7 pagi sampai dengan 11 siang.

BACA JUGA:Aturan Baru SNBT 2024, Terdapat 2 Kategori Siswa Tidak Bisa Lolos UTBK, Kenapa Bisa Gitu! Simak Penjelasannya

2. Gunakan teknik Podomoro

Teknik Podomoro ialah sistem pembelajaran yang berdasarkan waktu yang lebih efektif.

Yaitu menggunakan skema 25 menit belajar dan 5 menit waktu istirahat, lakukan terus hingga target jam belajar selesai.

Sumber: