Kunci Lolos SNBP 2024 Ada Disini! Tips dan Trik Masuk PTN Impian

Kunci Lolos SNBP 2024 Ada Disini! Tips dan Trik Masuk PTN Impian

SNBP 2024 merupakan salah satu jalaur masuk kampus bagi siswa yang eligible, untuk masuk PTN impian.--

OKINEW. CO - Melangkah masuk PTN (Perguruan Tinggi Negeri) impian, berikut  Kunci lolos SNBP (Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi) 2024.

Tidak hanya dititik beratkan pada prestasi akademik saja, ada yang beberapa tips supaya kamu lolos ke PTN impiian kamu.

Seleksi SNBP 2024 menggunakan kombinasi dari nilai rata-rata seluruh mata pelajaran, berbagai prestasi akademik ataupun pertasi non akademik.

Selain itu semua, ada beberapa tips supaya kamu lebih berpeluang lebih dekat dengan PTN impian lewat jalur SNBP 2024.

BACA JUGA:KIP Kuliah 2024 Segera Dibuka, Ini Cara Daftar Lengkap dengan Syaratnya

Gimana ya cara untuk menggapai PTN impian lewat jalur prestasi ini? Yuk simak artikel ini sampai habis karna kami akan mengupas tips dan konci masuk kampus impian.

Bagi para teman-teman kelas 12 baik  SMA, SMK, MA dan sejerajat lainya yang akan mendaftar yang ingin mendaftar SNBP 2024 perlu banget lho ketahui tips ini.

Seperti yang kita ketahui bersama SNBP merupakan salah satu jalaur masuk kampus bagi siswa yang eligible  dan pada beberapa sekolah bahkan telah menentukan calonnya.

Duh gimana nih aku kan gak banyak prestasi akademik di sekolah, apa aku masih bisa lolos seleksi ini? Tapi tenang aja aku ada tips dan kunci agar kamuakan tetap lolos SNBP 2024.

BACA JUGA:3 Rumah ini Tidak Akan Didatangi Malaikat, No 3 Paling Banyak Dilakukan Umat Islam

Pertama kamu harus mengetahui dulu dan memahami bagaiman aturan dalam seleksi yang di terapkan di sekolah kamu.

Kemudian kamu bisa analisis nilai-nilai keseluruhan mata pelajaran kamu untuk nantinya kamu menentukan jurusan dan kampus yang kamu tuju.

Setelah itu coba sesuikan jurusan, nilai keseluruhan rapor mu dengan jurusan dan kampus impian mu, apakah ada peluang? Jika sudah mantapkan pilihan.

Optimalkan semua cara tersebut , pastikan kamu selalu memperhatikan keterbaruan informasi seputar SNBP ini.

Sumber: