Libur Telah Tiba! Yuk Cobain 10 Tips Healing Ala Kaum Gen Z, Dijamin Hemat Budget
Yuk Cobain 10 Tips Healing Ala Kaum Gen Z, Dijamin Nyaman dan Hemat Budget-Foto: Freepik@twatchai07-
Sebagai catatan, jangan gunakan dana darurat atau meminjam uang hanya untuk pergi liburan. Sebab akan mengganggu anggaran bulanan nantinya.
BACA JUGA:10 Tips Cara Membuat Kamar Menjadi Lebih Nyaman, Jadi Makin Betah Rebahan!
2. Rencanakan Liburan
Musim libur terjadi di waktu yang bersamaan, yakni di pertengahan tahun dan akhir tahun.
Jika ingin pergi healing, sebaiknya rencanakan liburan dari jauh-jauh hari. Tujuannya agar kamu dapat menyusun anggaran dana dengan matang dan dapat memesan tiket transport sejak lama.
3. Tentukan Destinasi Wisata Liburan
Agar liburan tidak boncos di anggaran, sebaiknya kamu buat daftar list destinasi liburan yang kamu inginkan. Buat juga perkiraan biaya yang akan dihabiskan untuk masing-masing lokasi dan pilihlah lokasi yang paling terjangkau.
BACA JUGA:Rekomendasi DRAMA KOREA yang Wajib Ditonton Minimal Sekali Seumur Hidup, Nomor 8 Paling Populer
Jangan lupa untuk melakukan survey terlebih dahulu dengan cara melihat review dari pengunjung lain. Tujuannya agar liburan kamu tetap nyaman dan aman.
4. Liburan Bersama Teman
Ajak satu atau dua teman kamu agar biaya liburan semakin hemat. Dengan demikian biaya liburan yang awalnya harus dibayar satu orang, bisa dibagi menjadi tiga orang sekaligus.
Sistem berbagi ini bisa kamu gunakan pada saat memesan hotel, travel, dan jasa tour guide.
BACA JUGA:Tanpa Repot Pesan Tiket di Bioskop, Ini Link Nonton Film Terbaru Jatuh Cinta Seperti di Film-Film
5. Utamakan Kenyamanan
Utamakan liburan yang nyaman daripada liburan mewah. Sebab liburan mewah membuat kamu lebih banyak mengeluarkan budget. Jadi bukannya hemat malah semakin boncos.
Sumber: