Oppo A80 5G: Smartphone Mid-Range Unggul dengan Layar 120Hz yang Jernih

Oppo A80 5G: Smartphone Mid-Range Unggul dengan Layar 120Hz yang Jernih

Spesifikasi dan Harga Oppo A80 5G--

Sementara di bagian belakang, smartphone ini dilengkapi dengan sistem kamera ganda yang terdiri dari kamera utama 50 MP dan kamera sekunder 2 MP. 

Untuk daya tahan, Oppo A80 5G dibekali baterai berkapasitas 5.100mAh.

BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga Oppo A3 Pro 5G, Smartphone Tangguh dengan Chipset MediaTek Dimensity 6300

BACA JUGA:Infinix Zero 40 5G Resmi Meluncur! HP Mid-Range Terbaik dengan Desain Mewah dan Chipset Gahar

Dengan baterai sebesar ini, pengguna dapat menikmati berbagai aktivitas sepanjang hari tanpa perlu sering mengisi ulang daya.

Smartphone ini juga dilengkapi teknologi pengisian cepat 45W, yang memungkinkan baterai diisi penuh dalam waktu singkat.

Oppo A80 5G juga sudah dilengkapi dengan peringkat IP54, yang menandakan tahan terhadap percikan air dan debu.

BACA JUGA:Review Poco M6 Pro: HP Murah Harga 2 Jutaan dengan Baterai 5000 mAh

BACA JUGA:Spesifikasi Samsung Galaxy M05: HP Entry-Level Terbaru Harga 1 Jutaan dengan Baterai 5000 mAh

Harga Oppo A80 5G

Oppo A80 5G telah tersedia di pasar Belanda dan dibanderol dengan harga €299 atau sekitar Rp5 jutaan.

Oppo A80 5G ini tersedia dalam dua pilihan warna yang elegan, yakni Starry Black dan Purple.

Sumber: