Review HUAWEI MatePad 11.5 S Hadirkan PaperMatte, Mata Jadi Lebih Nyaman Tatap Layar Tablet!

Review HUAWEI MatePad 11.5 S Hadirkan PaperMatte, Mata Jadi Lebih Nyaman Tatap Layar Tablet!

HUAWEI menggebrak pasar tablet dengan merilis MatePad 11.5 S, membawa inovasi terbaru berupa teknologi layar PaperMatte--

Tablet Huawei MatePad 11.5 S dilengkapi dengan layar TFT LCD berukuran 11.5 inci dengan resolusi 1840 x 2800 piksel.

BACA JUGA:Redmi K50: Smartphone Gaming Xiaomi Teranyar Layak Untuk Dibeli Tahun Ini! Begini Spesifikasinya

BACA JUGA:Vivo Y17s: HP Rp1 Jutaan dengan Performa Gesit MediaTek Helio G85 dan Kapasitas RAM Besar

Layar pada Huawei MatePad 11.5 S tersebut memberikan pengalaman visual yang memukau, cocok untuk menonton film, bermain game, atau menjelajahi internet dengan nyaman.

Disektor dapur picunya, ditenagai oleh sistem operasi Harmony OS 4.2 dan prosesor octa-core, Huawei MatePad 11.5 S menawarkan performa yang tangguh untuk menjalankan berbagai aplikasi dan tugas multitasking.

Dengan RAM 8GB dan penyimpanan internal 256GB, tablet ini siap untuk memenuhi kebutuhan Anda dalam berbagai aktivitas sehari-hari.

Pada sektor fotografinya, meskipun fokus utamanya Huawei MatePad 11.5 S bukan pada fotografi, Huawei MatePad 11.5 S dilengkapi dengan kamera utama 13 MP dan kamera selfie 8 MP.

BACA JUGA:Vivo Y17s: HP Rp1 Jutaan dengan Performa Gesit MediaTek Helio G85 dan Kapasitas RAM Besar

BACA JUGA:Rekomendasi Smartphone dengan Kamera Terbaik di Tahun 2024, Pecinta Fotografi Wajib Punya!

Kedua kamera ini mampu menghasilkan foto dan video dengan kualitas yang baik, serta mendukung fitur-fitur seperti LED flash dan mode panorama.

Tablet Huawei MatePad 11.5 S ini dilengkapi dengan empat speaker stereo, memberikan pengalaman audio yang imersif bagi pengguna.

Dengan suara yang jernih dan kaya, Huawei MatePad 11.5 S cocok untuk menonton film, mendengarkan musik, atau melakukan panggilan video dengan kualitas suara yang prima.

Huawei MatePad 11.5 S mendukung berbagai fitur konektivitas termasuk Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/6, Bluetooth 5.2, dan USB Type-C 3.0.

BACA JUGA:Review Oppo A3 Pro 5G Punya TKDN Kementerian Perdagangan dengan Model CPH2639, Segera Hadir di Indonesia

BACA JUGA:Review Oppo A3 Pro 5G Punya TKDN Kementerian Perdagangan dengan Model CPH2639, Segera Hadir di Indonesia

Sumber: