Oppo A60 Meluncur di Tanah Air: Spek Unggul dengan Standar Military Grade, Begini Spesifikasinya

Oppo A60 Meluncur di Tanah Air: Spek Unggul dengan Standar Military Grade, Begini Spesifikasinya

Oppo telah resmi meluncurkan perangkat terbarunya, Oppo A60, di pasar Indonesia--

OKINEWS. CO - Oppo telah resmi meluncurkan perangkat terbarunya, Oppo A60, di pasar Indonesia.

Oppo A60 merupakan ponsel kelas menengah terbaru dari seri A yang telah didukung standar kualitas militer, perangkat ini menawarkan spesifikasi unggul yang siap memenuhi kebutuhan pengguna modern.

Oppo A60 juga merupakan hp terbaru 2024 yang menggunakan chipset Qualcomm Snapdragon 680 yang mana merupakan SoC 4G dengan fabrikasi 6nm.

Didukung dengan ruang penyimpanan RAM 8GB serta opsi penyimpanan internal sebesar 128 GB dan 256 GB. Oppo A60 memiliki layar yang berukuran 6,67 inci dengan teknologi IPS serta resolusi yang HD+.

BACA JUGA:Sama Baru Rilis iQoo Z9 vs Z9x, Pilih yang Mana? Harga Beda Tipis

BACA JUGA:Samsung Galaxy F55 5G Siap Meluncur! HP Mid-Range dengan Beragam Fitur Menarik dan Harga yang Kompetitif

OPPO A60 dijual secara eksklusif hanya di OPPO Indonesia Official Store yang ada di Shopee. Saat ini Anda sudah bisa membelinya secara resmi. Harga HP OPPO A60 varian 128GB adalah Rp 2.599.000, sementara varian 256GB adalah Rp 2.999.000.

Menariknya juga ialah Oppo A60 telah melewati berbagai pengujian, termasuk getaran ekstrem dalam tiga dimensi (X, Y, Z), tes guncang sejauh 5.000 kilometer di dalam mobil dengan jalanan bergelombang, dan tes jatuh 26 kali dari ketinggian 1,22 mm dari berbagai posisi.

Meskipun memiliki ketahanan tingkat militer, Oppo A60 tetap ramping dengan ketebalan hanya 7,68 mm dan berat sekitar 186 gram. Berikut ini spesifikasinya.

Spesifikasi Oppo A60

BACA JUGA:Update Harga Samsung Galaxy M51 di Mei 2024, Dibekali Performa Tangguh dengan Baterai Jumbo 7000 mAh!

BACA JUGA:iQOO Z9x Resmi Dirilis di Indonesia: Ponsel Kelas Menengah dengan Spesifikasi Menggiurkan

Oppo A60 sebagai hp terbaru 2024 juga menggunakan chipset Qualcomm Snapdragon 680 yang mana merupakan SoC 4G dengan fabrikasi 6nm.

Didukung dengan ruang penyimpanan RAM 8GB serta opsi penyimpanan internal sebesar 128 GB dan 256 GB.

Sumber: