Kemdikbud Buka Program Beasiswa Micro Credential untuk Dosen PPG Tahun 2024: Begini Cara Daftarnya

Kemdikbud Buka Program Beasiswa Micro Credential untuk Dosen PPG Tahun 2024: Begini Cara Daftarnya

Program Beasiswa Micro Credential dari Kemdikbud bagi Para Dosen Pendidikan Profesi Guru (PPG) tahun 2024 Resmi di buka --

BACA JUGA:Siap-Siap! Pemerintah Bakal Buka 2,3 Juta Lowongan CPNS dan PPPK 2024, Simak Bocoran Jadwalnya di Sini!

6. Menandatangani surat pernyataan kesanggupan melaksanakan studi.

7. Pendaftaran yang telah ditetapkan sebagai penerima beasiswa tidak dapat mengajukan permohonan pemindahan perguruan tinggi/integrasi tujuan dan program studi tujuan.

Setiap Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan (LPTK)/Perguruan Tinggi diharapkan mengajukan minimal 5 (lima) nama dosen Prodi PPG untuk mengikuti proses seleksi kegiatan dimaksud .

Bagi para dosen PPG, ini adalah peluang emas untuk memperluas wawasan dan pengetahuan dalam transformasi pendidikan guru. Jangan lewatkan kesempatan ini!

Sumber: