Review POCO F4 GT: Gandeng Fitur Serupa Seri Black Shark, HP Gaming Kelas Atas! Begini Spesifikasinya

Review POCO F4 GT: Gandeng Fitur Serupa Seri Black Shark, HP Gaming Kelas Atas! Begini Spesifikasinya

POCO F4 GT: Gandeng Fitur Serupa Seri Black Shark, HP Gaming Kelas Atas! --

Selain itu, layar POCO F4 GT mendukung standar 10 bit dan gamut warna DCI-P3, sehingga tampilan warnanya sangat akurat.

Dengan refresh rate 120 Hz dan kontras rasio 5.000.000:1, layar ini cocok untuk menonton film dan bermain game dengan nyaman.

BACA JUGA:Adu Spek Xiaomi 14 vs Asus ROG Phone 8: Selisih Sejuta, Lebih Ngebut Mana?

BACA JUGA:Review Asus ROG Phone 8: HP Gaming Super Tipis Performa Ngebut, Main Game Nonstop Gak Masalah!

Performa Dapur Pacu yang Luar Biasa POCO F4 GT ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 1 dengan RAM 12 GB.

Chipset ini memiliki pemrosesan yang cepat dan frekuensi CPU hingga 4,3 GHz. Performanya sangat cocok untuk bermain gim berat dan menjalankan aplikasi dengan lancar.

Disektor baterainya, HP ini mengadopsi fitur Li-Po berkapasitas 4700 mAh yang mendukung pengisian daya 120W.

Dengan pengisian daya 120W, baterai dapat terisi 100% dalam waktu hanya 17 menit Berikutnya adalah sisi kecepatan pengisian daya yang sangat lain daripada yang lain.

BACA JUGA:Update Harga Samsung Galaxy M23 5G: Apakah Hp ini Masih Layak Dibeli! Begini Spesifikasinya

BACA JUGA:Nubia Red Magic 7 Pro 16/256 Banting Harga! Rekomendasi Hp Gaming yang Masih Memadai Pada Tahun 2024

Kemampuan 120 W fast charging masih jadi sebuah hal yang jarang dimiliki pada industri smartphone, dan para gamer yang sedang mempertimbangkan HP ini bisa berbahagia karena POCO F4 GT jadi salah salah satu yang memilikinya.

Unit penjualan smartphone ini juga masih sediakan casan 120 W di dalamnya, sebuah hal yang cukup layak diapresasi mengingat tren untuk meng-exclude casan dari boks semakin merajalela.

Bukan hanya sembarang cepat, aktivitas mengecas pun tidak lagi mengganggu aktivitas gaming lantaran bentuk ujung kabel berbentuk.

Kini, pengguna dapat mengecas sambil bermain gim sembari tanpa merasa kagok lagi. Pihak brand mengklaim kalau fitur pengecasan 120 W tersebut dapat mengisikan baterai (memiliki kapasitas 4.700 mAh) dalam waktu 17 menit dari 0-100%.

BACA JUGA:Samsung S95D OLED Sebagai Smart TV Terbaik di Dunia yang Dipamerkan Pada CES 2024, Intip Kecanggihannya?

Sumber: