7 Rekomendasi Tablet untuk Ngantor Terbaik, Harga Cuma Rp2 Jutaan, Cocok untuk Pegawai Gaji UMR!
7 Rekomendasi Tablet untuk Ngantor Terbaik.--
BACA JUGA:Fitbit Inspire 3 Sebagai Pelacak Kebugaran Terbaik dan Terjangkau untuk Setiap Hari yang Lebih Sehat
BACA JUGA:Samsung Galaxy M22: HP Entry Level Pakai NFC dan Punya Layar Super AMOLED, Turun Harga jadi Segini!
Membawa resolusi layar WQHD Plus (2.880x1.800 piksel) dengan refresh rate 144 HZ, lengkap dengan perlindungan Corning Gorilla Glass 3.
Xiaomi Pad 6 hadir membawa prosesor Snapdragon 870 yang dipadukan dengan RAM 8 GB dan penyimpanan internal 256 GB.
Untuk kapasitas baterainya membawa daya sebesar 8.840 mAH dan fast charging 33 W.
5. Huawei MatePad 11
Ingin tablet dengan fitur compact? Huawei MatePad 11 bisa jadi solusi yang tepat!
BACA JUGA:Jarang Diketahui, Begini 10 Tips Menjaga Suhu Android Tetap Stabil dan Kinerja Optimal
Kecil-kecil cabe rawit, tablet ini disokong teknologi IPS LCD dengan color gamut untuk menawarkan kualitas layar super tajam dan jernih.
Untuk dapur pacunya disokong SoC Qualcomm Snapdragon 865 (7nm) Octa-Core 3,2 GHz, dipadukan RAM 6 GB dan penyimpanan 128 GB.
6. Realme Pad Mini
Tampilannya yang matte dan elegan, Realme Pad Mini cocok banget untuk dipakai saat kerja!
BACA JUGA:Terungkap! Samsung Galaxy Z Fold 6 Dipastikan Rilis Lebih Dulu di Paris, Bulan Berapa?
Sumber: