Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi Luncur di Indonesia! Gandeng Fitur OS Android 14, Harganya Cuma Segini

Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi Luncur di Indonesia! Gandeng Fitur OS Android 14, Harganya Cuma Segini

Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 Resmi Luncur di Indonesia! Gandeng Fitur OS Android 14, Harganya Cuma Segini--

2. Menggunakan layar TFT LCD dengan resolusi tinggi

BACA JUGA:Audi Q5 55 TFSI 2024 Sebagai Mobil Hybrid Rp1 Miliar yang Jenius dengan Dualitas Bahan Bakar

BACA JUGA:Vivo Y200i Resmi Meluncur! HP Mid-Range dengan Spek Gahar & Baterai Jumbo, Harganya Gak Bikin Kantong Kaget!

Kelebihan selanjutnya yang dimiliki oleh Samsung Galaxy Tab S6 Lite 2024 versi Indonesia adalah di bagian layarnya.

Meskipun tidak menghadirkan layar Super AMOLED seperti Galaxy Tab S6 reguler, namun Galaxy Tab S6 Lite ini justru menggunakan tampilan layar yang sungguh terang, bahkan mengungguli varian regulernya.

Tablet ini menggunakan layar dengan panel TFT LCD yang memiliki ukuran 10,4 inci dengan resolusi tinggi, yaitu WUXGA+ (2000 x 1200 piksel), hanya sedikit lebih kecil dibandingkan varian regulernya.

3. Dilengkapi dengan S Pen

BACA JUGA:Memperkenalkan Laptop Gaming HP Omen 17 Versi 2024, Ada Tombol AI Khusus, Apa Fungsinya?

BACA JUGA:Vivo Y200i Resmi Meluncur! HP Mid-Range dengan Spek Gahar & Baterai Jumbo, Harganya Gak Bikin Kantong Kaget!

Meskipun tablet ini hanya masuk dalam kelas mid-range, Samsung memberikan keputusan yang sangat tepat dengan melengkapi setiap pembelian Galaxy Tab S6 Lite 2024 ini dengan S Pen.

S Pen sendiri memiliki kualitas yang sangat bagus. Pengguna bisa menghasilkan guratan layaknya pensil konvensional dengan ketebalan yang berbeda-beda, tergantung seberapa dalam menekannya.

4. Baterai oke

Umumnya tablet dengan layar 10 inci ke atas, pasti menggunakan baterai yang berkapasitas jumbo agar memiliki daya tahan yang tinggi untuk digunakan sehari-hari.

Tapi untuk Galaxy Tab S6 Lite 2024 sendiri meskipun baterainya tidak terlalu besar, yaitu hanya 7040 mAh, daya tahannya tidak perlu diragukan. Baterai tersebut mampu digunakan untuk memutar video selama 14 jam secara non-stop.

Sumber: