Samsung Galaxy S24 FE OTW Produksi! Bakal Calon HP Flagship Versi Murah Meriah, Kapan Rilis?

Samsung Galaxy S24 FE OTW Produksi! Bakal Calon HP Flagship Versi Murah Meriah, Kapan Rilis?

Samsung dilaporkan bakal produksi Samsung Galaxy S24 FE yang diklaim bakal jadi calon hp flagship murah meriah. --

Tetapi besar kemungkinan Samsung juga akan mengurangi beberapa spesifikasi di bagian lain untuk memangkas harga produksi. 

Walaupun begitu bukan berarti Galaxy S24 FE jadi smartphone murahan, karena berkaca dari Samsung Galaxy S23 FE yang dirilis awal tahun kemarin tetap mempertahankan kualitas yang sama seperti versi regular. 

BACA JUGA:Review Nokia 7610 Android: HP Sylish Terbaru Dengan Chipset Gahar Dibanderol Harga Fantastis

BACA JUGA:Oppo A3 Pro Resmi Meluncur! HP Tahan Banting dan Anti Air Pertama di Dunia untuk Melawan Segala Cuaca

Beberapa fakta mengenai perilisan Samsung Galaxy S24 FE 

• Sebuah kode R12 bocor dari sumber terkemuka GalaxyClub yang menunjukkan bahwa Samsung saat ini sedang memproduksi sebuah perangkat baru yang diasumsikan Samsung Galaxy S24 FE. 

• Peluncuran Samsung Galaxy S24 FE diprediksi akan terjadi pada bulan Oktober 2024 mendatang, atau paling lambat akhir tahun 2024. 

• Samsung Galaxy S24 FE (Fan Edition) bakal jadi seri flagship dengan harga yang lebih murah dibanding hp flagship pada umumnya. 

• Spesifikasi detail memang belum diketahui, tetapi kuat dugaan jika Samsung Galaxy S24 FE bakal tetap mempertahankan teknologi AI walaupun dijual dengan harga lebih murah. 

Tapi nampaknya penggemar Samsung harus bersabar menunggu perilisan Samsung Galaxy S24 FE ini.

BACA JUGA:8 Cara Merawat Kabel Charger iPhone Supaya Tetap Awet dan Tahan Lama, Nomor 6 Sering Diabaikan!

BACA JUGA:Update Harga Terbaru Samsung Galaxy A55 5G April 2024, Spek Sadis dan Performa Gahar!

Spesifikasi Samsung Galaxy S23 FE 

Sebagai perbandingan, Samsung juga sudah pernah merilis Samsung Galaxy 23 FE di bulan Januari 2024 kemarin dengan spesifikasi sebagai berikut. 

Sumber: