10 Fitur Tersembunyi iPhone yang Wajib Diketahui oleh Pengguna iOS

10 Fitur Tersembunyi iPhone yang Wajib Diketahui oleh Pengguna iOS--
BACA JUGA:Harga Oppo Reno 6 5G Turun Drastis di April 2024, Masih Worth It Dibeli?
Dari situ pengguna bisa memilih hasil gambar yang terbaik dari beberap pilihan gambar.
9. Tombol Backspace di Kalkulator
iPhone mempunyai aplikasi kalkulator bawaan, namun kalkulator iPhone tidak menyertakan tombol backspace sehingga membuat pengguna bingung bila ingin menghapus angka yang salah.
Cara menghapusnya yaitu hanya tinggal men-swipe ke kiri atau kanan area angka saja, dan secara otomatis angka terakhir yang tampil akan terhapus.
BACA JUGA:Update Harga Oppo Find N3 Flip per April 2024, Turun Hingga Rp1 Jutaan, Jadi Lebih Murah!
BACA JUGA:Vivo Pad 2 Gandeng Kapasitas Baterai Jumbo 10.000 mAh dengan Spek Menggoda, Harganya Cuma Segini!
10. Kaca Pembesar
Ketika menemukan teks yang berukuran kecil tentu mata akan kesulitan dalam membacanya. Untuk memudahkan, gunakan iPhone sebagai kaca pembesar.
Hanya perlu membuka Pengaturan pada iPhone, lalu klik Aksesibilitas, ketuk Magnifier, dan aktifkan.
Selanjutnya tinggal membuka aplikasi Magnifier atau perbesar, dan arahkan objek tulisan ke kamera ponsel.
Itulah 10 fitur tersembunyi iPhone yang bermanfaat untuk para pengguna IOS. Semoga bermanfaat.
BACA JUGA:Nokia T21: Tablet Spek Kencang Harga Miring, Cuma Rp2 Jutaan Tapi Menggiurkan!
BACA JUGA:Vivo V40 SE 5G: HP Mid-range Spek Mantap, Bakal Gandeng layar Super AMOLED dan Snapdragon 4 Gen 2
Sumber: