10 Rekomendasi Power Bank 50.000 mAh, Gak Perlu Khawatir Baterai Habis saat Mudik Lebaran 2024!
10 Rekomendasi Power Bank 50.000 mAh.--
Untuk konektivitas, power bank ini menyediakan empat port USB, dengan dua di antaranya memiliki kemampuan 5V/2,1A dan sisanya masih 5V/1A yang lebih sederhana.
5. LIANGWE
LIANGWE Powerbank 50000mAH dibekali dual input dan output dan menggunakan USB dengan kekuatan 5V/2.1A.
Lengkap dengan teknologi Smart Charging yang diklaim mampu mengisi daya maksimal tanpa merusak perangkat.
BACA JUGA:6 HP Samsung Rp2 Jutaan yang Tetap Menggoda dan Berkualitas! Spesifikasi Terbaik Sepanjang Masa
6. VIVAN
VIVAN powebank memiliki ukuran yang lebih besar, sekilas mirip seperti speaker.
Dengan ukurannya yang besar, perangkat ini dibekali 4 port, 3 USB, dan 1 Type C, lengkap dengan dukungan fast charging serta handle dan untuk berbagai kegiatan.
7. HZSUM
Power bank HZSUM cocok buat kamu yang mencari power bank dengan ukuran compact, tapi multifungsi.
Dibekali empat kabel pengisian daya yang meliputi MicroUSB, lightening, Type-c, dan USB. Bobot perangkat ini hanya sekitar 500 gram, sehingga cukup ringan dibawa mudik.
BACA JUGA:Harga Terbaru Oppo Reno 4 per April 2024, Usung Memori Internal dan RAM Besar, Sisa Segini Sekarang
Sumber: