Beasiswa SMART Agro 2024, Cek Syarat dan Cara Daftar

Beasiswa SMART Agro 2024, Cek Syarat dan Cara Daftar

Program Beasiswa SMART Agro tahun 2024 telah dibuka--

OKINEWS. CO - Beasiswa SMART Agro 2024 menawarkan peluang emas bagi para calon mahasiswa yang tertarik mengembangkan diri dalam sektor pertanian. 

Beasiswa SMART Agro adalah program pendidikan tiga tahun yang diselenggarakan oleh PT Sinar Mas Agro Resources and Technology Tbk (PT SMART Tbk). 

Pendaftaran Beasiswa SMART Agro tahun ini telah dibuka dari 1 Januari hingga 31 Maret 2024. 

Program Beasiswa SMART Agro sendiri bertujuan untuk mencetak sumber daya manusia yang cakap di industri kelapa sawit. 

BACA JUGA:Jangan Lewatkan! Beasiswa Kuliah Terbaru yang Masih Menerima Pendaftaran di Tahun 2024, Cek Persyaratannya

Beasiswa SMART Agro tahun 2024 ini ditujukan untuk lulusan SMA/SMK sederajat yang ingin melanjutkan kuliah D3 secara gratis. 

Menariknya bantuan dana pendidikan dari PT SMART Tbk akan memberikan biaya pendidikan penuh dan bantuan biaya hidup setiap semester. 

Jadwal Beasiswa SMART Agro 2024

BACA JUGA:Beasiswa Pertamina 2024 Telah Dibuka! Cek Syarat dan Cara Pendaftar

- Pendaftaran dan Psikotes Online: Januari 2024-Maret 2024

- Tes Potensi Akademik: April-Mei 2024

- Wawancara: Mei-Juli 2024

- Tes kesehatan: Agustus 2024

BACA JUGA:Beasiswa Digital Talent Scholarship Kominfo 2024 Resmi Dibuka, Simak Syaratnya!

Sumber: