POCO X6 5G Turun Harga: HP Spek Gahar Kini Semakin Terjangkau, GAS Buruan Beli!

Selasa 07-05-2024,12:34 WIB
Reporter : Fitri Handayani
Editor : Fitri Handayani

Terdapat juga teknologi Optical Image Stabilization (OIS) membantu mengatasi getaran dan gerakan tangan, sehingga setiap momen yang diabadikan tetap tajam, fokus, dan bebas distorsi.

BACA JUGA:Per Mei 2024, Harga iPhone 15 Turun Lagi di iBox! Diskon Besar Hingga Rp2 Jutaan

BACA JUGA:Realme GT Neo 3: Kombinasi Performa yang Mengesankan dengan Sensor Sony IMX766, Harganya Cuma Segini!

Selain itu juga POCO X6 5G juga dilengkapi fitur untuk mengambil video dengan high resolution atau 4K dengan framerate maksimal 60 fps.

Kamera dari Poco X6 ini juga sudah dilengkapi dengan fitur HDR yang membuat warna gambar bisa lebih kontras.

Pada bagian hardware, dapur pacu POCO X6 5G ditenagai chipset Qualcomm Snapdragon 7s Gen 2. Chip ini memiliki CPU Octa core clockspeed 2.4 GHz.

Chipset tersebut kemudian dipadukan dengan RAM 12 GB dan memori penyimpanan (Storage) 256 GB. Untuk daya tahan, POCO X6 5G ditopang baterai sebesar 5.100mAh dengan fitur fast charging sebesar 67W.

BACA JUGA:Bocoran Spesifikasi Google Pixel 8a Terungkap! Smartphone Mid Range Performa Mumpuni dan Kamera Berkualitas

BACA JUGA:OTW Rilis! Xiaomi Civi 4 Pro Rebrand jadi Xiaomi 14 SE, Segini Harganya!

Xiaomi mengklaim untuk mengisi daya hingga 100 persen hanya membutuhkan waktu 44 menit.

Adapun fitur lain yang dimiliki POCO X6 5G diantaranya, Fingerprint (optik, di bawah permukaan layar), akselerometer, cahaya, giroskop, proksimitas, kompas.

Dibekali dengan spesifikasi yang mengesankan, POCO X6 5G menjanjikan kinerja yang tangguh dan pengalaman pengguna yang luar biasa.

Ditenagai oleh prosesor yang kuat dan dilengkapi dengan fitur-fitur canggih, seperti layar berkualitas tinggi, kamera yang mengesankan, dan baterai tahan lama, perangkat ini memenuhi semua kebutuhan pengguna modern.

BACA JUGA:Xiaomi Monitor A24i Hadir dengan Desain Minimalis &Performa Handal! Begini Spesifikasinya

BACA JUGA:Harga Redmi 10 5G Semakin Murah Per Mei 2024, Solusi Smartphone 5G Canggih Harga Kompetitif!

Harga POCO X6 5G Per awal Mei 2024

Kategori :

Terpopuler