Per April 2024, harga Redmi 13C di Indonesia sudah turun menjadi Rp1.499000 untuk varian RAM 6GB + 128GB
Sementara Redmi 13C varian RAM 8GB + 256GB dijual seharga Rp1.799.000.
Redmi 13C menjadi pilihan menarik bagi pengguna yang sedang mencari smartphone harga murah dengan spesifikasi dan performa mantap.
BACA JUGA:Infinix GT 20 Pro Resmi Rilis! HP Gaming Canggih dengan Performa Tinggi, Kapan akan Masuk Indonesia?