Resep Srikaya Palembang: Ide Takjil Legendaris yang Wajib Ada di Meja Buka Puasa

Jumat 22-03-2024,16:00 WIB
Reporter : Fitri Handayani
Editor : Fitri Handayani

• Ekstrak dari 5 lembar daun suji dan 3 lembar daun pandan

• 1/2 gelas durian segar, kupas

BACA JUGA:Isi Toples dengan 7 Aneka Resep Kue Kering tanpa Oven, Dijamin Lezat dan Praktis!

BACA JUGA:Mengenal Lebih Dekat Masjid Asysyakiril Muwaahidiin: Simbol Keberagaman dan Persatuan Antar Umat Beragama

Cara Membuat:

1. Kocok gula pasir dan telur sampai larut, kemudian masukkan ekstrak dari daun suji dan pandan juga santan. Saring.

2. Masukkan durian kupas yang sudah halus diblender tanpa campuran lain. Aduk rata.

3. Masukkan ke wadah cup yang telah disediakan dengan isian 3/4 nya. Kemudian kukus selama kurang lebih 20 menit. Jangan terlalu lama agar tidak menimbulkan minyak. Jangan lupa tutup kukusan dilapisi kain agar air tidak jatuh.

BACA JUGA:OnePlus Ace 3V Resmi Debut Usung Chipset Snapdragon 7+ Gen 3! Begini Spesifikasi Lengkapnya

BACA JUGA:Isi Toples dengan 7 Aneka Resep Kue Kering tanpa Oven, Dijamin Lezat dan Praktis!

4. Srikaya durian siap dihidangkan!

Itulah berbagai kreasi srikaya Palembang yang siap untuk disajikan sebagai takjil yang lezat dan legendaris. Selamat berbuka puasa!

Kategori :