Jangan Lewatkan! Telkom University Buka Beasiswa 2024, Ini Cara Daftar dan Tips Lolos Kuliah 100 Persen Gratis
Telkom University buka beasiswa 2024--
- S1 Desain Produk.
Manfaat Penerima Beasiswa Telkom University 2024
BACA JUGA:14 Jenis Program BPI dari Kemendikbudristek, Lengkap dengan Trik Lolos Dapat Beasiswa Ini
Beasiswa ini dikhususkan bagi lulusan SMA/SMK/MA tahun 2023 dan 2024 yang memiliki keinginan untuk melanjutkan pendidikan mereka ke Tel-U tanpa biaya 100%.
Selain itu juga calon penerima beasiswa Indonesia Gold Generations Scholarship yang akan mendapatkan 1 on 1 mentoring bersama mentor eksklusif secara reguler untuk mengasah kompetensi.
Mendapatkan kesempatan magang dan pengabdian untuk pelajar Indonesia dan akan mendapatkan sertifikat bertaraf nasional untuk seluruh pendaftar beasiswa.
BACA JUGA:Catat! Beasiswa LPDP Tahap 1 Tahun 2024 Segera Dibuka, Cek di Sini untuk Informasi Lengkapnya
Dengan adanya IGGS, Telkom University berkomitmen untuk memberikan akses pendidikan berkualitas dan mendukung perkembangan potensi siswa-siswi Indonesia.
Itulah informasi mengenai beasiswa dari Telkom University, untuk informasi lebih lanjut dapat diakses melalui laman resmi IGGS Telkom University.(*)
Sumber: