Brasil Sukses Kirim Pulang Korea Selatan 4-1, Selecao Tantang Kroasia di Perempat Final 9 Desember 2022
OKINEWS.CO - Korea Selatan memang sukses menyita perhatian publik usai lolos dari babak penyisihan Grup H piala dunia Qatar 2022. Korsel dramatis usai mengalahkan Portugal di pertandingan terakhir. Namun saat bertemu Brasil di malam ini di stadion Satdium 974 Qatar, Selasa, 6 Desember 2022, mulai pukul 02.00 WIB, Korsel seolah dibuat tak berdaya skor 4:1 Brazil menang. Brasil lanjut ke babak perempat final, dan Korea Selatan harus tersingkir. Brasil sudah dinanti Kroasia yang juga sukses menyingkirkan wakil Asia, Jepang. Laga perempat final Kroasia vs Brasil akan digelar 9 Desember 2022, pukul 22.00 waktu WIB.(ad02)
Sumber: