Tecno Spark 20 Pro Plus: Punya Desain Memikat, Begini Spesifikasinya!

Tecno Spark 20 Pro Plus: Punya Desain Memikat, Begini Spesifikasinya!

Tecno Spark 20 Pro Plus: Punya Desain Memikat--

BACA JUGA:Review Infinix Zero 30 4G: Kinerja Tinggi, Fitur Lengkap, dan Harga Kompetitif, Begini Spesifikasinya!

Kombinasi dua kamera belakang ponsel pintar ini mampu menghasilkan portrait atau efek bokeh melalui mode portrait. Tecno juga membekali kameranya dengan fitur AI.

Terakhir kamera depan Tecno Spark 20 Pro Plus ini cukup kompeten di kelasnya dengan dukungan dengan dukungan resolusi 32 megapiksel dengan sensor BSI CMOS yang ditandemkan lensa aperture f/2.2 fixed focus lengkap dengan dual LED Flash guna memuaskan hasrat foto selfie atau melakukan video call.

Kamera depan maupun belakang pada hp Tecno ini bahkan dapat merekam video hingga resolusi 2K @30fps.

Tak hanya itu, yang menjadi daya tarik hp ini juga terletak pada dua buah speaker stereo didukung DTS Audio.

BACA JUGA:Review Infinix Zero 30 4G: Kinerja Tinggi, Fitur Lengkap, dan Harga Kompetitif, Begini Spesifikasinya!

BACA JUGA:Review Infinix Zero 30 4G: Kinerja Tinggi, Fitur Lengkap, dan Harga Kompetitif, Begini Spesifikasinya!

Hp ini juga dilengkapi fitur keamanan yang cukup lengkap, yakni sensor sidik jari (under display optical) dan face unlock.

Harga hp Tecno Spark 20 Pro Plus  terbaru di Indonesia adalah berada di kisaran Rp2.699.000.

Tecno Spark 20 Pro Plus merupakan salah satu hp 2 jutaan yang paling layak beli dengan performa powerful berkat dukungan Helio G99 Ultimate dan RAM 8GB, Layar 3D curved AMOLED 120Hz, dan kamera 108MP yang diperkuat fitur OIS.

 

Sumber: