Alasan Realme C30s Masih Layak Dibeli 2024: Spesifikasi Canggih dengan Desain Stylish, Harga Cuma Satu Jutaan!

Alasan Realme C30s Masih Layak Dibeli 2024: Spesifikasi Canggih dengan Desain Stylish, Harga Cuma Satu Jutaan!

--

Perangkat ini memiliki layar IPS LCD dengan aspek rasio 20:9 serta tingkat kerapatan 270 ppi (pixel per inch).

Dengan bezelnya yang tipis, perangkat ini pun mampu meraih rasio bodi-ke-layar sebesar 88,7%.

BACA JUGA:Perbandingan Spek Redmi Pad SE vs Itel Pad 2: Tablet Harga Rp1 Jutaan, Lebih Ngebut yang Mana?

BACA JUGA:Cek Harga Terbaru Xiaomi 13T: Gandeng Kamera Leica Andalan, Berapa Harganya Sekarang?

2. Hasil Foto Cukup Oke di Kelasnya

Kamera utama 8 MP pada Realme C30s menghasilkan foto yang cukup baik untuk kelas harga terjangkau.

Meskipun bukan kamera flagship, hasil fotonya tetap memuaskan. Walaupun Realme C30s hanya menghadirkan single camera di belakangnya.

Kamera tersebut memiliki resolusi 8 MP AI dengan beragam fungsi fotografi, seperti beauty, filter, HDR, panorama, portrait, selang waktu, expert, dan juga super night.

BACA JUGA:Adu Spek Samsung Galaxy A55 5G vs Xiaomi 13T: Harganya Sama, Spek Lebih Bagus Mana?

BACA JUGA:Update Harga Xiaomi Pad 6S Pro Resmi di Indonesia, Tablet Premium, Performa Ngebut Abis!

Pada bagian depannya, tersemat kamera selfie berkekuatan 5 MP dengan kemampuan fotografi beauty, filter, dan juga HDR.

3. Desain Bodi Stylish

Yang menarik soal bodi HP ini, ia mengusung desain flat alih-alih melengkung secara 3D. Hal ini membuatnya sanggup berikan pengalaman menggenggam yang mantap tanpa takut tergelincir.

Bodi ponsel terbuat dari bahan material plastik polikarbonat, baik pada bagian belakang maupun frame-nya.

BACA JUGA:Realme P1 dan P1 Pro Resmi Meluncur: Spesifikasi Duo Ponsel Pertama dari P Series

Sumber: