Spesifikasi Oppo A60: Gandeng Snapdragon 680 dan Kamera 50MP, Harga Terjangkau untuk Pengalaman Premium!
Oppo A60 Usung Snapdragon 680 dan Kamera 50MP, Harga Terjangkau untuk Pengalaman Premium--
OKINEWS. CO – Oppo memperkenalkan smartphone terbarunya, Oppo A60, yang menawarkan kombinasi spektakuler antara chipset Snapdragon 680 dan kamera 50MP dengan harga yang terjangkau.
Oppo A60 resmi diperkenalkan pada daftar konsol Google Play Store bulan lalu. Membawa spesifikasi menarik namun dibanderol murah.
Pihak Oppo memang belum mengonfirmasi akan hal tersebut. Namun Oppo A60 sudah mengantongi sertifikat TKDN Kemenperin dan lulus uji Postel Kominfo pada Maret lalu.
BACA JUGA:Review Samsung Galaxy S23 Fe: Smartphone Kelas Flagship Gandeng Fitur Ngeri dan Performa Mantap!
BACA JUGA:Smart TV Paling Cocok untuk Game Konsul Tahun 2024, Dijamin Bikin Pengalaman Gaming Makin Asyik!
Membahas spesifikasi,Ponsel Oppo A60 hadir dengan layar sentuh LCD 6,67 inci dan resolusi 720×1604 serta refresh rate 90 Hz dengan kecerahan puncak 950 nits.
Dapur pacunya datang dari Qualcomm yakni Snapdragon 680 SoC dipadukan dengan RAM 8 GB dan memori internal UFS 2.2 terdiri atas dua varian 128GB dan 256 GB.
Dari sisi sistem operasi menggunakan dasar Android 14, ponsel ini berjalan dengan ColorOS 14.0.1.
Beralih pada sektor baterainya, ponsel ini sangat berfokus pada bagian batrai yang juga menjadi salah satu nilai jual Oppo A60.
BACA JUGA:8 Tips Merawat Baterai Laptop Tetap Awet dan Optimal, Nomor 7 Paling Sering Diabaikan!
BACA JUGA:Review Itel RS4: HP Gaming Performa Ngebut Sampai ke Inti Bumi, Harganya Cuma Rp1 Jutaan!
Sebab, ponsel ini memiliki baterai jumbo dengan kapasitas 5.000 mAh yang mendukung pengisian cepat SuperVOOC berdaya 45 watt.
Sumber: