Xiaomi Redmi Note 12 Pro 5G Turun Harga Rp 600 Ribu! Masih Gandeng MediaTek Dimensity 1080
Xiaomi Redmi Note 12 Pro 5G --
OKINEWS. CO – Kembali sub brand Xiaomi, Redmi Note 12 Pro 5G menggebrak pasar smartphone dengan penurunan harga sebesar Rp 600 ribu! Meskipun harga lebih terjangkau, perangkat tetap menawarkan performa unggulan dengan prosesor MediaTek Dimensity 1080.
Redmi 12 Pro 5G hadir secara resmi pada 30 Maret 2023. Terkenal dengan reputasi value for money yang baik.
Ponsel Redmi Note 12 Pro 5G juga menghadirkan spesifikasi yang terlampau tinggi untuk seukuran mid-range.
Saat pertama kali diluncurkan di Indonesia, harga Xiaomi Redmi Note 12 Pro adalah Rp 3.499.000 untuk varian 6/128GB dan Rp 3.999.000 untuk varian 8/256GB.
BACA JUGA:HP OPPO A58 Gandeng RAM 8 GB dan NFC Harganya Cuma Rp2 Jutaan! Ini Spesifikasi Lengkapnya
BACA JUGA:Samsung Galaxy S22 Ultra: Sang Legenda Flagship Kini Turun Harga jadi Segini!
Kabar bahagianya ialah di bulan April 2024, Redmi Note 12 Pro 5G semakin menarik dengan adanya penurunan harga yang cukup signifikan.
Penurunan harga ponsel Redmi yang satu ini bisa diamati di Mi Store, di mana harga Redmi Note 12 Pro 5G turun 13% dari harga tahun sebelumnya.
Penurunan harga yang signifikan ini membuat Redmi Note 12 Pro 5G semakin menarik bagi para pencari smartphone kelas menengah dengan harga terjangkau.
Bagaimana apakah anda tergiur untuk mengoleksi ponsel ini? Atau masih Ragu? Bagi anda yang masih ragu, simak reviewnya berikut.
BACA JUGA:Kabar Bahagia! Dapatkan Saldo DANA Rp700 Ribu Gratis dari Pemerintah, Begini Caranya
Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G
Sumber: