Harga Samsung Galaxy M15 5G: Usung Kapasitas Baterai Jumbo 6000 mAh! Begini Spesifikasinya

Harga Samsung Galaxy M15 5G: Usung Kapasitas Baterai Jumbo 6000 mAh! Begini Spesifikasinya

Resmi rilis Samsung Galaxy M15 5G, usung kapasitas baterai jumbo 6000 mAh--

OKINEWS. CO - Samsung telah meluncurkan smartphone kelas menengah terbarunya, yaitu Samsung Galaxy M15 5G.

Usung Kapasitas Baterai Jumbo 6000 mAh, ponsel Samsung Galaxy M15 5G memiliki kamera utama 50 MP dan layar AMOLED yang responsif, ponsel ini cocok untuk pengguna yang menginginkan performa dan visual yang baik.

Smartphone Samsung ini juga menawarkan keunggulan peforma kencangnya System-on-Chip (SoC) MediaTek Dimensity 6100 Plus dan sistem operasi (OS).

Ditenagai oleh chipset MediaTek, ponsel ini memiliki layar AMOLED dengan refresh rate tinggi dan baterai yang tahan lama.

BACA JUGA:Harga Infinix Note 11 Pro Turun Drastis! Usung Kamera Unggul Zoom 30x, Begini Spesifikasi Lengkapnya

BACA JUGA:Promo Lebaran 2024! Harga iPhone 11 Turun Drastis jadi Cuma Rp5 Jutaan, Ini Keunggulannya!

Tak hanya itu, ponsel Galaxy M15 5G ini mengunggulkan baterainya yang memiliki kapasitas jumbo 6.000 mAh, dengan teknologi pengisian cepat (fast charging) berdaya 25 Watt.

Samsung M15 merupakan penerus dari Samsung Galaxy M14 5G yang dirilis di India pada April 2023. Sebagai penerus, ponsel ini membawa sejumlah perbedaan yakni dari segi chipset dan sistem operasi (OS).

Menariknya lagi Samsung Galaxy M15 5G diotaki oleh System-on-Chip (SoC) MediaTek Dimensity 6100 Plus.

Chipset delapan inti (octa-core) ini memiliki kecepatan maksimum 2,2 GHz.

BACA JUGA:Bocoran Spesifikasi iPhone 16 Terungkap! Inilah Deretan Inovasi yang Wajib Kamu Tahu

BACA JUGA:Gak Masuk Akal Oppo Reno 7 5G Turun Harga Jadi Segini! Spesifikasi Unggul dengan Kamera Kualitas DSLR

Sistem operasi yang dijalankan ponsel Samsung M15 5G juga adalah Android 14, yang dipoles dengan tampilan antarmuka (UI) OneUI 6.

Di sisi lain, yang tak kalah menarik dari ponsel lainnya, Samsung M14 5G mengandalkan Android 13 yang dilapisi antarmuka OneUI 5.

Sumber: