IPK minimal 3,00 dan telah lulus
Pengalaman corporate legal atau transactional advisory menjadi nilai tambah
Tidak buta warna dan telah menerima vaksin booster Covid-19
Bersedia melakukan perjalanan dinas ke job site PAMA
Skor TOEFL minimal 450 menjadi nilai tambah
Kualifikasi khusus:
-
Menguasai Microsoft Office
-
Kemampuan komunikasi hukum dalam Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pengalaman drafting kontrak dan negosiasi menjadi nilai tambah
-
Memiliki kemampuan analisis hukum dan pemecahan masalah
-
Pengalaman di sektor pertambangan dan energi menjadi nilai tambah
BACA JUGA:QLola by BRI Catat Pertumbuhan Signifikan, User Naik 41% dan Transaksi Tembus Rp5.970 Triliun
BACA JUGA:PT Titan Infra Sejahtera Perkuat Infrastruktur Logistik Batu Bara di Sumsel
Manajemen PAMA menegaskan bahwa seluruh kandidat yang terpilih wajib mematuhi peraturan perundang-undangan, kebijakan internal perusahaan, serta standar keselamatan dan kesehatan kerja, keselamatan operasi, dan perlindungan lingkungan hidup yang berlaku.
Bagi lulusan maupun profesional di bidang hukum yang ingin terlibat langsung dalam industri pertambangan nasional dengan lingkup kerja strategis dan tantangan tinggi, kesempatan ini menjadi peluang karier yang layak dipertimbangkan.