OKINEWS.CO - Bagi sebagian mahasiswa, menyelesaikan kuliah tepat waktu adalah sebuah prestasi tersendiri. Apalagi jika bisa lulus lebih cepat dari masa studi normal empat tahun.
Dengan begitu, kesempatan untuk bekerja, melanjutkan studi, atau mengejar mimpi lain bisa datang lebih awal.
Menariknya, ada beberapa jurusan kuliah di Indonesia yang memang dikenal punya tingkat kelulusan lebih cepat. Hal ini dipengaruhi oleh kurikulum, beban mata kuliah, hingga jenis tugas akhir yang tidak terlalu rumit.
Nah, buat kamu yang sedang bingung memilih jurusan, berikut lima jurusan yang sering jadi “jalan pintas” menuju toga dan ijazah.
BACA JUGA:Bank Indonesia Beri Beasiswa 2026, Ini Daftar Jurusan Prioritas Mendapatkannya
BACA JUGA:11 Jurusan Kuliah yang Lulusannya Paling Dicari PT Pertamina
1. Akuntansi
Jurusan ini ibarat paket lengkap: jelas, terstruktur, dan punya prospek kerja luas. Mahasiswa akuntansi biasanya terbiasa disiplin karena setiap mata kuliah penuh dengan hitungan, laporan, dan jadwal ketat. Justru karena itulah, banyak yang bisa lulus tepat waktu, bahkan kurang dari empat tahun. Bonusnya, lulusan akuntansi gampang terserap ke dunia kerja.
2. Ilmu Komunikasi
Siapa bilang kuliah itu harus selalu bikin pusing? Mahasiswa Ilmu Komunikasi sering merasa kuliah lebih menyenangkan karena banyak praktik seperti membuat konten, riset media, sampai kerja kelompok. Tugas akhir pun lebih ke arah riset atau karya kreatif, bukan rumus-rumus yang bikin stress. Tak heran, jurusan ini banyak melahirkan sarjana “kilat” yang sudah punya portofolio kerja sejak kuliah.
BACA JUGA:10 Jurusan Kuliah yang Lulusannya Banyak Bekerja di PT Pertamina
3. Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Bagi yang bercita-cita jadi pendidik, PGSD adalah pilihan populer. Kurikulumnya sederhana: belajar psikologi anak, metode mengajar, dan praktik di lapangan. Karena fokusnya pada dunia nyata, mahasiswa tidak terlalu lama “terjebak” di meja penelitian. Hasilnya, banyak mahasiswa PGSD bisa lulus hanya dalam 3,5 tahun, lalu langsung berkarier sebagai guru.
4. Manajemen