Infinix Hot 50 5G Hadir dengan Software yang Bikin Segar Penggunanya
OKINEWS.CO - Seri terbaru Infinix di tahun 2024 ini telah meluncur di pasaran. Ialah Infinix Hot 50 5G, yang menjadi idola baru di India.
Infinix Hot 50 5G ini, hadir dengan harga yang sangat bersahabat bagi pecintanya. Yakni, hanya Rp 2 jutaan saja.
Maka dari itu, kehadiran Infinix Hot 50 5G ini diharapkan mampu menarik perhatian konsumen di segmen ponsel 5G kelas menengah.
Infinix Hot 50 5G hadir dengan layar besar berukuran 6,7 inci, yang dilengkapi dengan desain punch-hole di bagian tengah.
BACA JUGA:Infinix Hot 50 5G Siap Meluncur! Smartphone Canggih Harga Terjangkau, Kapan Rilis?
BACA JUGA:Pertarungan Tablet 2024, Infinix XPAD vs Redmi Pad SE - Mana yang Lebih Unggul?
Spesifikasi ini untuk menampilkan notifikasi seperti panggilan masuk dan status baterai, yang disebut sebagai Dynamic Bar.
Seri terbaru ini hadir dengan sejumlah peningkatan yang signifikan, termasuk layar dengan kecepatan refresh tinggi dan prosesor Dimensity terbaru.
Infinix Hot 50 5G manjakan penggunanya dengan berbagai kelebihannya. --
Dari segi software, Infinix Hot 50 5G menjalankan sistem operasi XOS 14 yang berbasis Android 14.
Software ini memberikan pengalaman pengguna yang lebih segar dan fitur-fitur terbaru.
BACA JUGA:Infinix Zero X Pro: Smartphone Murah dengan Kualitas Fotografi Memukau Kamera 108 MP
BACA JUGA:5 Pilihan HP Infinix 5G Murah Meriah di September 2024, Main Game Tanpa Gangguan
Untuk hardware, Infinix Hot 50 5G ditenagai oleh prosesor MediaTek Dimensity 6300 yang dipadukan dengan RAM 4GB.