Apa yang Harus Dilakukan saat Handphone (HP) Hilang dalam Keadaan Mati? Berikut Cara Melacaknya

Kamis 15-08-2024,19:29 WIB
Reporter : Mia
Editor : Mia

3. Melacak HP lewat Google Maps

Google Maps juga dapat digunakan untuk melacak HP yang hilang. Meskipun HP dalam keadaan mati, Anda bisa melacak lokasi terakhirnya dengan mengikuti langkah-langkah berikut:

Buka aplikasi Google Maps. Login dengan akun yang sama yang terhubung ke HP yang hilang.

BACA JUGA:Samsung Galaxy A15 5G Hp Android Keluaran Terbaru yang Terlaris di Dunia, Kalahkan iPhone 15 Pro Max??

BACA JUGA:Keunggulan Realme 13: HP Gaming Harga Terjangkau dengan Performa yang Mumpuni!

Klik pada profil Anda di pojok kanan atas dan pilih "Your Timeline". Di sini, Anda bisa melihat jejak lokasi HP tersebut sebelum mati.

Fitur Timeline di Google Maps akan menunjukkan lokasi-lokasi yang pernah dikunjungi HP Anda, memberikan gambaran di mana perangkat tersebut kemungkinan berada saat ini.

Selain menggunakan cara-cara di atas, Google juga menyediakan beberapa fitur tambahan yang bisa membantu Anda ketika HP hilang:

Eraser Device

BACA JUGA:Spesifikasi Infinix Zero Ultra: HP Mumpuni dengan Layar Super AMOLED!

BACA JUGA:Xiaomi Mix Flip: HP Lipat Desain Premium dengan Layar AMOLED dan Chipset Terbaik!

Fitur ini memungkinkan Anda menghapus semua data di HP yang hilang secara permanen.

Meskipun HP dalam keadaan mati, perintah ini akan dijalankan begitu HP kembali menyala dan terhubung ke internet.

Penting untuk diketahui bahwa fitur ini tidak dapat menghapus data yang tersimpan di memori eksternal seperti kartu SD.

Secure Device

BACA JUGA:Spesifikasi Xiaomi Redmi 11T Pro: HP Flagship dengan Layar AMOLED dan Chipset Tangguh!

Kategori :