Bukan Tahun Depan, iPhone Dipastikan Rilis Akhir Tahun Mendatang, Begini Bocoran Spesifikasinya!

Senin 01-07-2024,16:30 WIB
Reporter : Rani Angraini
Editor : Rani Angraini

Mungkin saja penggemar bisa melihat pembaruan yang signifikan dari Apple untuk segi kualitas daya tahan baterai. 

Untuk model 16 ini kabarnya Apple akan menggnakan teknologi baterai tumpuk yang dipastikan akan jauh lebih awet. Jika memang benar, Apple benar-benar sangat mendengarkan keluhan penggunanya!

Beralih ke bagian dalam, iPhone 16 kemungkinan besar juga sudah menggunakan IOS 18. Apple juga saat ini sedang mengembaangkan Siri, sebuah teknologi AI canggih dan modern untuk penggunaan yang lebih pintar. 

Bukan hanya itu saja, ada juga fitur AI lain untuk membuat produktivitas melalui hp jadi lebih praktis.

Tanggal Rilis iPhone 16

Seperti seri Apple yang sebelumnya, kemungkinan besar iPhone 16 bakal rilis pada musim gugur tahun ini. 

Jadi bisa dikatakan seri 16 ini akan diperlihatkan perdana pada bulan September 2024 mendatang.

Dan untuk harganya sendiri seri 16 dipastikan akan dijul dengan harga yang lebih mahal karena meningkatknya biaya produksi konsumen. 

Dan juga kemungkinan besar sudah tidak ada lagi varian penyimpanan 256 GB seperti yang ada pada iPhone 15 sekarang.

DISCLAIMER! Informasi tersebut hanya bocoran dari berbagai sumber belaka. Hingga saat ini Apple belum membuat informasi resmi apapun terakit produk terbarunya ini. 

Tapi yang jelas, Apple akan merilis seri 16 seperti pendahulunya. Jadi kita tunggu saja kabr selanjutnya dari Apple terkait spesifikasi resmi dan jadwal rilis resminya!

Tags :
Kategori :

Terkait