Resep Tahu Katsu: Ide Masakan Simpel yang Renyah dan Lezat dengan Bahan-Bahan Sederhana!

Jumat 19-04-2024,07:49 WIB
Reporter : Tia Rachmawati
Editor : Tia Rachmawati

Bahan-bahan: 

  • 2 sendok makan saus tomat 
  • 2 sendok makan saus sambal 
  • 1 sendok teh kecap manis 
  • 1 sendok teh garam 
  • 1 sendok makan gula pasir 
  • 3 siung bawang putih, cincang halus 
  • 1/2 gelas air 
  • Minyak goreng secukupnya

BACA JUGA:Resep Tahu Goreng Crispy Siraman Cabai, Kombinasi Sempurna Renyahnya Tahu dan Pedasnya Cabai!

BACA JUGA:Resep variasi Kwetiau ala Rumahan, Hidangan Spesial untuk Menu Sehari-Hari!

Cara Membuat:  

  • Panaskan minyak goreng dalam wajan. 
  • Tumis bawang putih yang sudah dicincang hingga harum. 
  • Masukkan saus tomat, saus sambal, kecap manis, garam, dan gula pasir. Aduk hingga tercampur rata. 
  • Tuangkan air ke dalam wajan dan aduk kembali. 
  • Tunggu hingga mendidih dan saus Katsu siap dihidangkan.

BACA JUGA:Resep Nasi Goreng Sapi Cabe Ijo ala Solaria, Hidangan Spesial Rumahan Rasa ala Restoran!

BACA JUGA:Resep Martabak Manis: Rasakan Sensasi Manis dan Lembut di Setiap Gigitan!

Variasi Saus untuk Tahu Katsu 

1. Saus Kari Jepang 

Saus kari Jepang memberikan cita rasa kaya dan sedikit pedas yang sempurna untuk tahu katsu. Kamu dapat membuatnya dengan bahan-bahan seperti tepung terigu, margarin, bubuk kari, saus tomat, gula, garam, kaldu bubuk, dan air.  

2. Saus Tonkatsu 

Saus Tonkatsu adalah saus klasik yang cocok untuk tahu katsu. Bahan-bahannya meliputi saus tomat, kecap asin, gula merah, mirin (atau campuran gula dan air), kecap Inggris, jahe parut, dan bawang putih cincang.

BACA JUGA:Resep Aneka Salad Simpel dan Praktis buat Kaum No Ribet! Dijamin Sehat dan Lezat

BACA JUGA:Catat Girls! Ini Tips Berat Badan Tetap Ideal Setelah Lebaran, Gak Perlu Khawatir Gemuk!

3. Saus Teriyaki 

Saus teriyaki juga cocok untuk tahu katsu. Saus ini terbuat dari kecap asin, gula, mirin, dan sake.  

Kategori :