Lenovo Tab P12 Pro merupakan salah satu tablet terbaik Lenovo dengan layar AMOLED 12.6 inci, serta Dolby Vision untuk memberikan pengalaman layar luar biasa.
Tablet ini hadir dengan chipset powerful menggunakan prosesor Qualcomm Snapdragon 730G untuk menjalankan berbagai aplikasi dan game.
BACA JUGA:Lenovo Legion Y700: Solusi Tablet Gaming Murah dengan Performa Wah! Berikut Spesifikasinya
BACA JUGA:POCO C61: HP Low Budget Performa Mantap, Harga Cuma Rp1 Jutaan!
Hadir dengan stylus pen Lenovo Precision Pen yang bisa digunakan untuk menggambar, menulis, atau mengedit dokumen dengan mudah.
Dengan klaim daya tahan baterai hingga 10 jam, pengguna bisa menikmati tablet tanpa khawatir kehabisan daya.
3. Lenovo Tab M10 Plus 3rd Gen
Lenovo Tab M10 Plus 3 rd Gen merupakan tablet Lenovo multitasking dengan layar ukuran 10.61 inci yang jernih dan tajam.
BACA JUGA:iQOO Pad Air: Tablet Gaming Under Rp5 Jutaan dengan Snapdragon 870, Kok Bisa Semurah Itu?
Tablet ini hadir dengan performa mumpuni berkat prosesor MediaTek Helio P22T untuk menonton video, streaming, atau browsing.
Juga dilengkapi dengan speaker Dolby Atmos, untuk memberikan suara yang jelas dan menggelegar.
Dan klaimnya, tablet ini menawarkan ketahanan baterai hingga 12 jam dengan penawaran harga terjangkau, jika dibandingkan dengan tablet sekelasnya.
4. Lenovo Tab P11 Plus