Honor Magic6 Pro Bikin Geger iPhone 15 Pro Max dengan Performa Tak Tertanding! Cek Spesifikasi di Sini

Kamis 07-03-2024,05:00 WIB
Reporter : Fitri Handayani
Editor : Admin

Aspek fotografi juga tetap jadi perhatian. Honor Magic 6 Pro memiliki modul kamera telefoto dengan lensa 2,5x dan aperture f/2.6 yang memungkinkan cahaya masuk lebih banyak.

BACA JUGA:Otw Rilis! Infinix GT 20 Pro Usung Chipset Dimensity 8200, Beneran Lebih Gahar?

BACA JUGA:Huawei P60 Kamera Unggulan dengan Desain Premium! Begini Spesifikasinya

Smartphone Honor Magic 6 Pro juga digadang-gadang sebagai smartphone flagship terbaru dengan performa kencang, kamera luar biasa, dan desain stylish.

Sensor kamera utamanya beresolusi 108MP dengan kemampuan zoom digital hingga 100x. Lalu sensor telefotonya ditemani kamera wide beresolusi 50MP, serta kamera ultrawide beresolusi 50MP

4. Desain yang Menawan

Kembali ke Honor Magic 6 Pro, ponsel ini membawa desain unik nan mewah dengan layar berukuran jumbo 6,78-inci.

Salah satu yang bikin tercengang adalah tingkat kecerahan layar yang mencapai 5.000nits.

Layar melengkung LTPO AMOLED 6,8 inci dengan resolusi Full HD Plus (1.264 x 2.800 piksel), refresh rate adaptif hingga 120 Hz, dukungan 1,07 miliar warna, rasio aspek 19.93:9, dan PWM dimming 4.320 Hz.

BACA JUGA:Teknologi Super Canggih! Honor Magic6 Pro Memukau dengan Kamera Falcon dan Performa Unggul

BACA JUGA:Huawei P60 Kamera Unggulan dengan Desain Premium! Begini Spesifikasinya

5. Dibekela Banyak Teknologi Cangih

Salah satu hal yang sangat menjadi sorotan public dari Honor Magic 6 Pro ialah memiliki fitur berbasis teknologi kecerdasan buatan (AI).

Soal kemampuan teknologi yang canggih, ponsel ini telah dilengkapi denga fitur AI, tak cuma fitur eye-tracking yang mencuri perhatian.

Honor Magic 6 Pro juga memiliki fitur seperti Magic Text yang mampu mengenali konten teks pada gambar dan mengonversinya menjadi teks yang bisa diedit.

Kategori :

Terpopuler